Pantai Carita

Senja hari menikmati indahnya sunset view

Wednesday, March 7, 2018

Paket Wisata Watersport

Water SportPaket wisata watersport Banana Boat Harga: IDR 30.000/orang Donut Boat Harga: IDR 50.000/orang Snorkeling Harga: IDR 70.000/orang Informasi lebih lanjut silahkan hubungi: Tel I SMS: 089635434671Whatsapp: 082122282031 E-mail: curugputricarita@gmail.com...

Yuk berpetualang di little grand canyon Banten "Curug Putri Carita"

Curug Putri Carita berlokasi di Taman Hutan Raya Banten Desa Sukarame Kecamatan Carita Kabupaten Pandeglang Banten. Ketika memasuki pintu gerbang kita akan di suguhkan dengan pemandangan hutan yang indah nan sejuk. Pohon-pohon besar seperti mahgahoni, kaya, meranti, terep dan lain sebagainya. Serta suara burung berkicau menjadikan suasana alam yang begitu damai.Curug Putri bukan hanya air terjun, tapi memiliki karateristik mirip seperti green canyon....